Cara Menampilkan Router Mikrotik di GNS3

1. Kita download dahulu software MikroTik CHR di MikroTik Download, Lihat Tampilan di bawah ini... Website Resmi MikroTik 2. Extract Filenya dan pindahkan filenya ke Local C => Program Files => GNS3 => Paste 3. Setelah itu buka GNS3nya 4. Kemudian Klik Edit => Preference 5. Klik Qemu => Kasih Nama = MikroTik 6.Next Langsung saja 7. Pilih File yang tadi telah anda pindahkan ke Local C = Program Files = GNS3 8. Klik Edit 9. Ganti Adapternya yang Defaultnya 1 menjadi 5 10. Setelah selesai maka akan muncul tampilan seperti gambar di bawah ini